Fakultas Teknologi Informasi

Mukrodin

“Infrastrukturnya lengkap, dan sangat mudah diakses” begitu kesan dari Mukrodin yang merupakan alumni FTI UNISBANK dari program studi S1 Sistem Informasi. Dia juga memberikan testimoni bahwa, “Kuliah di FTI UNISBANK menghantarkan saya menjadi seorang Ketua Program Studi (KAPRODI) Sistem Informasi di salah satu Universitas Swasta di Jawa Tengah.”